Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon

Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon - Hallo Teman Teman Sehat Barengkuy, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon
link : Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon

Baca juga


Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon

Hallo, selamat datang di blog kami hidupsehatitubaguslo.blogspot.com/ disini kami akan memberikan informasi seputar kesehatan dan juga akan memberikan tips pengobatanya. Nah, pada kesempatan kali ini kami akan membahas tentang Manfaat dan Khasiat Minum Air Lemon, simak ulasanya berikut ini.

Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon


Air lemon adalah salah satu jenis minuman alternatif yang menyegarkan. Selain memiliki rasa asam dan segar, air lemon memiliki banyak sekali kandungan, karena di dalamnya sangat kaya akan vitamin dan nutrisi. Buah yang biasanya digunakan sebagai hiasan dalam sajian makanan maupun minuman ini, ternyata dapat membantu tubuh untuk memerangi berbagai macam jenis penyakit berbahaya. 

Manfaat kesehatan dari lemon telah dikenal sejak berabad-abad lamanya. Mesir Kuno percaya, minum jus lemon dapat melindungi tubuh dari berbagai racun dan penyakit. Ekstrak buah yang mempunyai nama botanical Citrus binomial x limon ini memiliki lebih dari 100% kandungan vitamin C yang diperlukan oleh tubuh. Untuk mendapatkan manfaat yang maksimal dari buah ini, pastikan mendapatkannya dari perasan buah lemon segar secara langsung. Hindari untuk mendapatkan air lemon kemasan yang banyak dijual dipasaran, karena didalamnya telah tercampur dengan berbagai bahan kimia yang justru tidak dapat memebrikan manfaat bagi kesehatan.

Berikut ini ada beberapa manfaat dan khasiat minum air lemon diantaranya: 

1. Menurunkan berat badan
Mendapatkan bentuk badan yang ideal bisa didapatkan dengan cara menikmati air lemon. Ada banyak teori yang mengatakan, air lemon akan membantu menurunkan berat badan. Termasuk adanya teori tentang kandungan pektin yang membuat perasaan lebih kenyang.

2. Mencegah bau mulut tak sedap
Tak ada yang lebih buruk di pagi hari selain bau mulut tak sedap. Menikmati segelas air lemon akan membantu melawan bakteri di dalam mulut

Namun hati-hati, kandungan asam dari lemon bisa berbahaya bagi enamel gigi. Ada baiknya untuk membersihkan gigi dari lapisan asam lemon.

3. Menyegarkan kulit
Berkat vitamin C yang terkandung dalam lemon, kulit akan mendapat banyak asupan nutrisi. Menurut FitDay, vitamin C akan membantu meningkatkan produksi kolagen. Hal ini akan membantu mengurangi kerutan di wajah sehingga Anda terlihat lebih muda.

4. Mencegah hidrasi
Ada berbagai arugmen tentang seberapa banyak air yang harus diminum  setiap harinya. Namun titik pentingnya adalah untuk menjaga tubuh tetap terhidrasi. Bagi Anda yang cenderung mudah bosan minum air putih biasa, air lemon akan membantu memuaskan dahaga sekaligus memberi sensasi rasa segar di dalam airnya.

5. Melancarkan sistem pencernaan
Dengan mengkonsumsi air lemon ternyata juga dapat membantu meringankan masalah pencernaan, seperti mulas, mual, perut kembung, sendawa, maupun gangguan sembelit (susah buang air besar). Caranya cukup mudah, yaitu dengan mencampurkan perasan air lemon dengan air hangat.

Dengan mengkonsumsi ramuan tersebut secara teratur akan dapat membantu merangsang saluran pencernaan. Dorongan peristaltik pada dinding usus, berguna untuk membantu pengeluaran limbah atau sisa-sisa pencernaan secara efisien. Hal tersebut akan membantu menyembuhkan gangguan sembelit.

Demikianlah informasi tentang Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon yang bisa kami sampaikan pada kesempatan kali ini, semoga bermanfaat dan menambah wawasan Anda


Demikianlah Artikel Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon

Sekianlah artikel Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon dengan alamat link https://hidupsehatitubaguslo.blogspot.com/2019/03/manfaat-dan-khasiat-minum-air-lemon.html

Belum ada Komentar untuk "Manfaat Dan Khasiat Minum Air Lemon"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel