Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah

Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah - Hallo Teman Teman Sehat Barengkuy, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Imunisasi, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah
link : Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah

Baca juga


Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah

Tanggal 15 Oktober 2016 Vaksin Dengue pertama di dunia, telah resmi diluncurkan di Indonesia. Vaksin Dengue berguna untuk mencegah demam berdarah, yang sehari-hari kita saksikan. Indonesia adalah negara endemis demam berdarah.

Vaksin Dengue diproduksi oleh Sanofi Pasteur, perusahaan dari Perancis. Dipasarkan dengan merek "Dengvaxia". Pengembangan Vaksin Dengue memakan waktu lebih dari 20 tahun. Such a huge effort. More and more lives can be saved.

Clinical trial Vaksin Dengue telah dilakukan di 10 negara Asia dan Amerika latin. Melibatkan puluhan ribu pasien. Terbukti aman dan efektif.

Vaksin Dengue pertama kali mendapat lisensi tahun 2015. Telah digunakan di beberapa negara, seperti Meksiko, Brazil dan Filipina. Sekarang Demam Berdarah Dengue telah menjadi penyakit yang dapat dicegah oleh vaksinasi!

Virus dengue (penyebab demam berdarah) ada 4 serotipe: DEN-1, DEN-2, DEN-3, DEN-4. Vaksin Dengue efektif untuk semua serotipe.

Demam berdarah menyerang siapa saja tak mengenal usia, jenis kelamin dan status sosial. Di Indonesia, 100.000 orang terinfeksi Dengue per tahun.

Beban penyakit Demam Dengue atau Demam Berdarah Dengue


The burden of Dengue fever/ Dengue hemorragic fever #VaksinDengue

Indonesia adalah gudangnya demam berdarah. Siapa yang pernah kena? Saya juga pernah kena demam berdarah.

Virus Dengue ditularkan melalui gigitan nyamuk Aedes aegypti dan Aedes albopictus. Seseorang dapat terinfeksi dengue beberapa kali.

Indonesia termasuk negara yang ikut clinical trial fase III. Artinya, vaksin ini sudah teruji pada populasi Indonesia.

Kasus demam berdarah pertama kali dilaporkan di Indonesia tahun 1968, di Jakarta dan Surabaya.

Situasi demam berdarah di Indonesia dalam 6 tahun terakhir


Data dari Kementerian Kesehatan RI

Situasi demam berdarah di Indonesia dalam 6 tahun terakhir. Data dari @KemenkesRI #VaksinDengue

Demam berdarah terbanyak menyerang orang berusia 5-44 tahun.

Demam berdarah terbanyak menyerang orang berusia 5-44 tahun. #VaksinDengue

Vaksin Dengue saat ini belum masuk program pemerintah, sehingga harus dibeli sendiri.

Kita berharap suatu saat, Vaksin Dengue dapat diakses oleh seluruh lapisan masyarakat di seluruh daerah. Saat ini belum seperti itu.

Demam berdarah tidak hanya ada di Jawa. Persentase kematian terbesar kasus demam berdarah, misalnya, terjadi di provinsi Maluku.

Perjalanan alamiah penyakit demam berdarah Dengue


Perjalanan alamiah penyakit demam berdarah Dengue #VaksinDengue

Situasi kasus infeksi Dengue di DKI Jakarta. 


Gimana nih, para cagub? Huge opportunity utk melindungi warga DKI. #VaksinDengue

Situasi kasus infeksi Dengue di DKI Jakarta. Gimana nih, para cagub? Huge opportunity utk melindungi warga DKI. #VaksinDengue

Teknologi pembuatan Vaksin Dengue 


Teknologi pembuatan Vaksin Dengue dengan rekayasa genetika yang sangat canggih

Teknologi pembuatan #VaksinDengue dng rekayasa genetika yg sangat canggih

Siapa saja yang membutuhkan Vaksin Dengue?


Vaksin Dengue diberikan utk usia 9-45 tahun. Untuk saat ini, lisensi di Indonesia baru usia 9-15. Untuk usia selanjutnya lisensi sedang dalam proses.

Namun secara saintifik, Vaksin Dengue boleh diberikan kepada orang berusia 9-45 tahun. Itulah kelompok usia terbanyak yang kena demam berdarah.

Vaksin Dengue diberikan 3 kali dalam bentuk suntikan, dengan jeda 6 bulan: 0-6-12 (hari ini, 6 bulan kemudian, 6 bulan kemudian).

Efektivitas Vaksin Dengue


Efektivitas Vaksin Dengue:
  1. Untuk cegah Dengue bergejala: 65,6%
  2. Untuk cegah opname: 80,8%
  3. Untuk cegah Dengue berat: 92,9%

Harga Vaksin Dengue


Vaksin Dengue dijual dengan harga sekitar Rp 1-1,5 juta per suntik.
Sumber tulisan: dr. Dirga Sakti Ramber


Demikianlah Artikel Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah

Sekianlah artikel Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah dengan alamat link https://hidupsehatitubaguslo.blogspot.com/2016/10/vaksin-dengue-untuk-mencegah-demam.html

Belum ada Komentar untuk "Vaksin Dengue Untuk Mencegah Demam Berdarah"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel